Joe Biden Minta Arab Saudi Bertanggung Jawab Adanya Pelanggaran Hak Asasi Manusia, Kenapa?

- 27 Februari 2021, 15:38 WIB
Presiden Amerika Serikat Joe Biden (kiri) dan Raja Salman (kanan).
Presiden Amerika Serikat Joe Biden (kiri) dan Raja Salman (kanan). /Kolase dari Twitter.com/@g20org dan Instagram/@joebiden

JURNAL GAYA----Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden akan meminta pertanggungjawaban Arab Saudi atas pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM). Biden mengungkapkan hal tersebut, saat berbicara kepada Raja Saudi Salman pada Jumat waktu setempat.

"Saya berbicara kemarin dengan raja ... menjelaskan kepadanya bahwa peraturan berubah dan kami akan mengumumkan perubahan signifikan hari ini dan Senin. Kami akan meminta pertanggungjawaban mereka atas pelanggaran hak asasi manusia," ujar  Biden dalam sebuah wawancara dengan Univision, dikutip Jurnal Gaya dari Antara, Sabtu 27 Februari 2021.

Baca Juga: Perilaku Soobin TXT Akan Berubah-Ubah Bergantung Pada dengan Siapa Dia Dipasangkan, Inilah Yang Terjadi

Menurut Biden, AS akan mengumumkan perubahan signifikan dalam hubungan bilateral pada  Jumat dan Senin.

Baca Juga: Bocoran Ikatan Cinta Sabtu 27 Februari 2021, Andin Pergoki Aldebaran Ngigau Reyna Mulai Curiga

Penguasa de facto Arab Saudi, Putra Mahkota Mohammed bin Salman, menyetujui operasi untuk menangkap atau membunuh jurnalis yang tewas, Jamal Khashoggi pada tahun 2018, menurut intelijen AS yang dirilis pada  Jumat

Editor: Qiya Ameena

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x