Tips Jitu Manajemen Keuangan yang Wajib Pengusaha Pelajari, Biar Sukses Lebih Cepat

- 27 November 2022, 08:23 WIB
Ilustrasi dari manajemen keuangan
Ilustrasi dari manajemen keuangan /www.siranap.com

JURNAL GAYA-Manajemen keuangan merupakan ilmu yang sangat penting bagi seorang pengusaha.

Belakangan ini, menjadi seorang pengusaha merupakan sebuah trend yang cukup positif di kalangan anak muda. Sayangnya, manajemen keuangannya belum dikuasai.

Banyak dari mereka yang sukses, tetapi tidak jarang pula yang akhirnya gagal.

Kamu yang berkeinginan untuk menjadi seorang pengusaha sukses, harus menyadari bahwa suksesnya sebuah usaha bukan hanya soal modal yang banyak, namun faktor lain juga mempengaruhi seperti software manajemen keuangan.

Berikut ini hal-hal yang wajib kamu pelajari terkait manajemen keuangan agar bisnis yang kamu bangun bisa sukses.
Tentang Manajemen Keuangan

Agar lebih paham mengenai manajemen keuangan dalam berbisnis, kamu wajib tahu beberapa hal dasar mengenai manajemen keuangan terlebih dahulu.

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV 27 November 2022, Tonton Makan Enak, Dragon Riders of Berk Hingga Indonesia Next Top Model

Definisi Manajemen Keuangan
Menurut salah satu ahli ekonomi, Sonny, S (2003), manajemen keuangan sebagai aktivitas suatu organisasi, perusahaan, atau lembaga dalam mengelola dana.

Manajemen dana ini dapat berarti bertujuan untuk memperoleh, menggunakan, serta mengelola aset untuk mencapai tujuan usaha.

Halaman:

Editor: Dini Budiman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x