Referensi Kultum Singkat Ramadhan 2023: 8 Sifat Hewani dalam Diri Manusia yang Harus Dihilangkan Saat Puasa

- 22 Maret 2023, 17:18 WIB
Ilustrasi Sifat Hewani pada Diri Manusia Adalah Menyombongkan Diri
Ilustrasi Sifat Hewani pada Diri Manusia Adalah Menyombongkan Diri /JG/Rizka/Pixabay/Mollyroselee

6. Nafsu Khinziriyah: Jiwa Babi, yaitu jiwa yang sifatnya cenderung  berbuat dosa dan maksiat, memakan dan meminum yang haram dan najis. 

7. Nafsu Thusiyah: Jiwa Burung merak,  yaitu jiwa yang sifatnya suka menyombongkan diri, suka pamer, berlagak-lagu, busung dada, dan sebagainya.

8. Nafsu Jamaliyah: Jiwa Onta yaitu jiwa yang mempunyai sifat tidak mempunyai sopan santun, kasih sayang, tenggang rasa sosial, tidak peduli dengan kesusahan orang lain, yang penting dirinya untung.

Sekian contoh kultum singkat Ramadhan 2023 dari kami. Jika Anda tertarik mencari contoh kultum singkat yang lainnya maka kami akan menyediakan lebih dari satu contoh untuk Anda. ***

Halaman:

Editor: Dini Budiman

Sumber: Bincang Syariah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x