Sinopsis Film Replicas, Aksi Keanu Reeves Lakukan Kloning untuk Hidupkan Keluarganya, Tayang di TransTV

- 1 Juli 2023, 21:28 WIB
Sinopsis film Replicas yang dirilis tahun 2018  dan diperankan oleh Keanu Reeves /imdb
Sinopsis film Replicas yang dirilis tahun 2018 dan diperankan oleh Keanu Reeves /imdb /

JURNAL GAYA - Berikut ini adalah sinopsis film Replicas yang akan tayang malam ini, 1 Juli 2023 di Bioskop TransTV.

Replicas adalah film fiksi ilmiah yang disutradarai Jeffrey Nachmanoff dan ditulis oleh Chad St. John, dari sebuah cerita karya Stephen Hamel.

Film Replicas yang dirilis tahun 2018 di Amerika Serikat dibintangi oleh: Keanu Reeves, Alice Eve, dan Thomas Middleditch.

Baca Juga: Sinopsis Atas Nama Cinta ANTV Hari Ini, 1 Juli 2023: SEDIH, Nindy Titip Flashdisk ke Indah Sebelum Meninggal

Replicas diawali dengan menceritakan tentang William Foster dan Ed Whittle, dua ilmuwan penelitian biomedis yang bekerja di Bionyne Corporation, Puerto Rico.

Keduanya menjalankan sebuah proyek untuk mentransfer pikiran tentara yang tewas menjadi android dengan kekuatan manusia super, bernama Subjek 345.

Foster berspesialisasi dalam biologi sintetik dan pemetaan jalur saraf pikiran, sedangkan spesialisasi Whittle adalah kloning manusia reproduksi.

Saat awal percobaan, Foster gagal melakukannya hingga Bos Foster, Jones, memperingatkannya.

Jones mengingatkan Foster jika Foster tidak dapat membuat Subjek 345 bekerja, pemegang saham perusahaan akan menutup proyek tersebut.

Halaman:

Editor: Deasy Rafianty


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah