Sinopsis FTV SCTV: Jodoh Nyasar Di Citayem Fashion Week, Cinta Angela Gilsha-Naufal Samudra Bersemi di CFW

- 7 Juni 2024, 06:50 WIB
Sinopsis FTV SCTV: Jodoh Nyasar Di Citayem Fashion Week, Cinta Angela Gilsha-Naufal Samudra Bersemi di CFW
Sinopsis FTV SCTV: Jodoh Nyasar Di Citayem Fashion Week, Cinta Angela Gilsha-Naufal Samudra Bersemi di CFW /Vidio

JURNAL GAYA - SCTV akan menayangkan FTV Pagi Spesial berjudul Jodoh Nyasar Di Citayem Fashion Week pada hari ini, 7 Juni 2024 pukul 07.00 WIB.

FTV Jodoh Nyasar Di Citayem Fashion Week yang bergenre komedi romantis diproduksi oleh Screenplay Productions pada tahun 2022.

Adapun pemeran utama FTV Jodoh Nyasar Di Citayem Fashion Week adalah Angela Gilsha dan Naufal Samudra yang membuat FTV ini menarik untuk ditonton.

Baca Juga: Sinopsis FTV Pagi Spesial SCTV: Paket Liburan Miss Gengsi, Romantisnya Cinta Yuriska Patricia-Kenny Austin

Sebelum Anda menyaksikan FTV-nya, simak sinopsis di bawah ini untuk mengetahui alur ceritanya.

Berikut ini adalah sinopsis FTV Jodoh Nyasar Di Citayem Fashion Week yang tayang di SCTV, sebagaimana dikutip Jurnal Gaya dari Vidio.

Sinopsis Jodoh Nyasar Di Citayem Fashion Week

FTV Jodoh Nyasar Di Citayem Fashion Week awalnya menceritakan tentang seorang YouTuber bernama Fuji (Angela Gilsha).

Pada suatu hari, setelah membuat konten untuk YouTube, Fuji melihat ayahnya ditagih hutang dalam jumlah besar.

Halaman:

Editor: Deasy Rafianty


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah