Ini 10 HP Dengan RAM 4 GB, Harga Cuman Rp2 Jutaan Cocok untuk Gamers

- 14 Desember 2020, 16:18 WIB
Rekomendasi hp RAM 4GB murah berikutnya adalah realme C15. Hp ini sudah dibekali dengan baterai besar dengan kapasitas 6000 mAh.
Rekomendasi hp RAM 4GB murah berikutnya adalah realme C15. Hp ini sudah dibekali dengan baterai besar dengan kapasitas 6000 mAh. /

 

JURNAL GAYA – Teknologi semakin canggih bahkan kini kapasitas memori RAM pada handphone semakin meningkat saja.  Jika cuma untuk bermain game macam Mobile Legend, Free Fire ataupun PUBG, rasanya tidak perlu RAM yang besar-besar. Hp dengan RAM 4GB pun sudah bisa memenuhi kebutuhan gaming tersebut.

Baca Juga: Awas! Radiasi Handphone Bisa Bikin Anak Stunting

Apalagi kini harga hp RAM 4 juga semakin murah saja. Selain murah, beberapa diantaranya merupakan hp terbaru yang rilis di 2020. Untuk harganya, yang termurah ada dikisaran 1 jutaan saja. Berikut Jurnal Gaya merangkumnya untuk Anda.

  1. Realme C15

Rekomendasi hp RAM 4GB murah yang pertama adalah realme C15. Hp ini sudah dibekali dengan baterai besar dengan kapasitas 6000 mAh. Baterai ini diklaim sanggup bertahan hingga 57 hari dalam mode siaga (standby), main PUBG selama 10 jam serta menonton film lebih dari 20 jam. Cocok juga untuk para driver ojek online yang lebih banyak beraktivitas diluar rumah. Harganya sekitar Rp 1.849.999 di Tokopedia.

realme Narzo ditenagai chipset MediaTek Helio G90T dengan RAM 4GB dan ROM 128GB. Menggunakan layar 6.5 inci dengan 90Hz Ultra Smooth Display. realme Narzo dibekali empat kamera belakang yang terdiri dari 8 MP (ultra-wide-angle 119 derajat) + 48 MP (kamera utama) + 2 MP (lensa potret B&W) + 2 MP (lensa makro).
realme Narzo ditenagai chipset MediaTek Helio G90T dengan RAM 4GB dan ROM 128GB. Menggunakan layar 6.5 inci dengan 90Hz Ultra Smooth Display. realme Narzo dibekali empat kamera belakang yang terdiri dari 8 MP (ultra-wide-angle 119 derajat) + 48 MP (kamera utama) + 2 MP (lensa potret B&W) + 2 MP (lensa makro).

  1. Realme Narzo

Realme Narzo yang rilis di bulan Juni memang terdengar asing. Karena memang menjadi lini baru hp realme di 2020. Narzo sendiri melambangkan sifat yang unik dan merupakan simbol keberanian dan kekuatan. Nama ini diambil dari nama planet imajinasi yang menjadi ikon tanpa batas. Fokus pada kinerja, realme Narzo ditenagai chipset MediaTek Helio G90T dengan RAM 4GB dan ROM 128GB.

Menggunakan layar 6.5 inci dengan 90Hz Ultra Smooth Display. realme Narzo dibekali empat kamera belakang yang terdiri dari 8 MP (ultra-wide-angle 119 derajat) + 48 MP (kamera utama) + 2 MP (lensa potret B&W) + 2 MP (lensa makro).

Mendukung 30W Flash Charge, baterai 4300mAh di realme Narzo dapat terisi penuh dalam waktu 60 menit.  Harga Realme Narzo Rp 2.489.000 di toko offline.

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x