Ini Belasan Ponsel Pintar yang Meluncur di Indonesia Sepanjang Maret 2021

- 2 April 2021, 15:20 WIB
Ilustrasi. Oppo Reno 5 F
Ilustrasi. Oppo Reno 5 F /Instagram/@oppoindonesia/

Baca Juga: PERSIB DAY! Hari ini Persib Bertanding Melawan Persiraja. Saksikan di Indosiar Pukul 18.15 WIB

2. Oppo Reno5 F

OPPO Indonesia memperkenalkan Oppo Reno5 F ke pasar Indonesia dengan tampilan yang lebih elegant, sederhana serta nyaman meski digenggam hanya dengan satu tangan, memiliki ketebalan 7,8 mm dan berat yang hanya 172 gram.

OPPO Reno5 F menggunakan layar AMOLED 6,43 inci, refresh rate 60Hz, resolusi 2400 x 1080 piksel, rasio screen to body 90,8 persen, kamera selfie punch hole di sisi kiri atas, dan sensor fingerprint 3.0 dalam layar.

Layar Reno5 F dilindungi kaca anti gores Gorilla Glass 3 Plus. Untuk sistem keamanan, Oppo juga menyematkan sensor pemindai sidik jari di dalam layar.

Oppo dibekali empat kamera pada sisi belakang yang terdiri dari kamera utama 48 MP, kamera ultra wide 8 MP, kamera makro 2 MP, dan kamera monokrom 2 MP.

Oppo Reno5 F ditenagai System-on-Chip Mediatek Helio P95 dengan RAM 8GB LPDDR4X dan memori internal 128 GB yang bisa diperluas hingga 256 GB dengan microSD.

Baterai Oppo Reno5 F berkapasitas 4.310 mAh yang didukung pengisi daya cepat VOOC Flash Charge 4.0 30 watt, diklaim mampu mengisi daya hingga penuh dalam waktu 56 menit.

Oppo Reno5 F dibanderol dengan harga Rp4.299.000. Penjualan perdana akan digelar mulai 2 April 2021.

3. Xiaomi Mi 11

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah