4 Tips Memilih Sandal Gunung yang Tangguh Namun Fashionable, Cek Harganya yang Ramah di Kantong

- 7 Februari 2022, 14:25 WIB
4 Tips Memilih Sandal Gunung yang Tangguh Namun Fashionable, Cek Harganya yang Ramah di Kantong
4 Tips Memilih Sandal Gunung yang Tangguh Namun Fashionable, Cek Harganya yang Ramah di Kantong /

JURNAL GAYA - Belakangan ini tren sandal velcro atau biasa disebut sandal gunung semakin digandrungi semua kalangan.

Sandal velcro alias sendal gunung terbukti tangguh di segala medan, nyaman, dan tidak licin, bahkan saat ini hadir dengan ragam model kekinian. Tak ayal pangsa pasarnya semakin luas di Indonesia.

Jika sebelumnya fungsi sandal gunung model velcro atau dapat juga di-mention sandal outdoor hanya untuk kegiatan mendaki, namun siapa sangka perkembangan zaman membuat sandal ini menjadi tren yang juga dimanfaatkan sebagai pelengkap gaya sehari-hari.

Kali ini Jurnalgaya berbagi tips cara memilih sandal gunung multifungsi yang dapat menjadikan perjalanan makin berkesan tentunya dengan rangkaian promo dari salah satu brand lokal Indonesia yakni, TVF Shoes.

 

 

1. Utamakan Ukuran yang Pas dan Sesuai dengan Bentuk Kaki

Mari tentukan terlebih dahulu ukuran kaki dengan baik dan benar, karena dengan memilih ukuran yang tepat bukan hanya untuk kenyamanan tetapi menghindari kita dari hal-hal tergelincir karena kebesaran atau gesekan akibat terlalu kecil.

Pastikan juga agar area untuk jari cukup pas dan sesuai ukuran sehingga nyaman untuk menopang perjalanan.

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x