5 Ide Membuat Hampers LEBARAN, Bisa Dibuat Sendiri di Rumah dengan Biaya Lebih Murah, Simak Tips-nya

- 15 April 2022, 17:29 WIB
5 Ide Membuat Hampers LEBARAN, Bisa Dibuat Sendiri di Rumah dengan Biaya Lebih Murah, Simak Tips-nya
5 Ide Membuat Hampers LEBARAN, Bisa Dibuat Sendiri di Rumah dengan Biaya Lebih Murah, Simak Tips-nya /pexels-jill-wellington/

Saat merayakan Idul Fitri, ruangan ini akan menjadi pusat aktivitas dimana seluruh keluarga akan berkumpul dan berbagi cerita.

Baca Juga: Sinopsis Gopi ANTV Jumat 15 April 2022: So Sweet Banget, Samar Menyatakan Cinta Pada Sona

Hampers makanan ringan untuk jadi makanan penutup di hari Lebaran bagi Si Pecinta Makanan

Mungkin banyak yang tidak asing dengan kalimat “Food is My Love Language”. Memberi hampers berisi kue kering atau makanan manis lain di momen Lebaran adalah salah satu hal yang klasik namun selalu ditunggu.

Fun fact, makanan manis dapat merangsang bagian otak bernama nucleus accumbens melepaskan dopamin. Makanan manis juga dapat membantu melepaskan serotonin, hormon yang bisa memberikan efek tenang. Jika tidak berlebihan, tentu makanan manis punya banyak sekali manfaat. Hal ini memberikan sensasi bahagia dan positif pada tubuh.

Hadirkan suasana healing seperti di Bali dengan hampers healing-kit dari rumah

Bicara tentang healing, tentu tidak akan lepas dari alasan “untuk meringankan beban pikiran”. Kehidupan dewasa ini memang cukup melelahkan, maka diperlukan waktu yang khusus digunakan untuk memanjakan diri sendiri untuk menghilangkan stres.

Fenomena “healing” tentu sudah tidak asing didengar. Dalam arti sebenarnya, healing adalah proses untuk kembali menjadi sehat baik secara mental maupun fisik.

Baca Juga: Doa Puasa Hari Ketiga Belas Bulan Ramadhan 2022 Lengkap Arab, Latin, dan Terjemahannya

Memberikan hampers berisikan self-love kit seperti skincare products, hair care products, scented candle, bisa membantu orang tersayang meringankan beban pikirannya dan melakukan healing tanpa harus keluar rumah.

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah