Stadion GBLA Lolos Inspeksi untuk Liga 1 dan Home Base PERSIB Bandung, Ketum PSSI: Perlu Perbaikan Sedikit

- 24 Juli 2022, 08:52 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora), Zainudin Amali menyatakan, Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) dapat digunakan sebagai venue pertandingan Liga 1 2022/2023.
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora), Zainudin Amali menyatakan, Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) dapat digunakan sebagai venue pertandingan Liga 1 2022/2023. /Persib

Iriawan mengimbau para pendukung Persib agar memiliki tiket sebelum mendatangi GBLA, sehingga tidak ada penumpukan penonton yang dapat membahayakan jiwa.

Baca Juga: Jadwal Film Bioskop Hari ini di CIWALK XXI Kota Bandung, Beserta Harga Tiketnya Minggu, 24 Juli 2022

Untuk pertandingan pembuka Persib Bandung akan melawan Bhayangkara FC dan bertandang ke Stadion Wibawa Mukti, Cikarang Timur, Bekasi, Minggu pekan ini.

Pemakaian GBLA sebagai home base Persib Bandung telah direstui Menpora melalui Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali selama Liga 1 2022-2023.

"Saya kira, Stadion GBLA sudah cukup memadai untuk menjadi tempat pertandingan-pertandingan Persib. Stadion ini layak menjadi home base Persib," kata Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali kepada media.

 

Halaman:

Editor: Juniar Rodianur

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah