LENGKAP! Jadwal Pertandingan Sepakbola Selasa 27 September 2022 Beserta Kompetisinya, Waktunya UEFA, Nih!

- 27 September 2022, 15:16 WIB
Jelang Hadapi Spanyol di UEFA Nations League 2022-2023, Cristiano Ronaldo Harapkan Ini dari Suporter
Jelang Hadapi Spanyol di UEFA Nations League 2022-2023, Cristiano Ronaldo Harapkan Ini dari Suporter /Instagram @cristiano/

JURNAL GAYA - Siapa mau tahu jadwal lengkap pertandingan sepakbola hari ini? Sila merapat!

Jangan lupa siapkan kopi dan cemilan untuk running semua jadwal pertandingan sepakbola hari ini, ya.

Ini dia jadwal pertandingan sepakbola hari ini, baik yang tayang di televisi nasional ataupun tidak. Selamat menonton!

- 01.45 England vs Germany UEFA Nations League
- 01.45 Hungary vs Italy UEFA Nations League
- 01.45 Montenegro vs Finland UEFA Nations League
- 01.45 Romania vs Bosnia and Herzegovina UEFA Nations League
- 01.45 Gibraltar vs Georgia UEFA Nations League
- 01.45 North Macedonia vs Bulgaria UEFA Nations League

Baca Juga: LIVE STREAMING Bintang Samudera 27 September 2022: Bintang dan Nagita Tersesat di Hutan, Peluang Balikan Lagi?

- 01.45 San Marino vs Estonia UEFA Nations League
- 15.00 Brunei vs Laos Friendly
- 17.00 Uzbekistan vs Costa Rica Friendly
- 17.00 Uruguay vs Qatar Friendly
- 17.00 Nicaragua vs Ghana Friendly
- 17.00 Equatorial Guinea vs Togo Friendly
- 17.00 Egypt vs Liberia Friendly
- 18.00 South Korea vs Cameroon Friendly
- 18.45 Nepal vs Bangladesh Friendly
- 18.55 Japan vs Ecuador Friendly
- 20.00 South Africa vs Botswana Friendly
- 21.30 Senegal vs Iran Friendly
- 23.00 Bahrain vs Panama Friendly
- 23.00 Uruguay vs Canada Friendly

Baca Juga: Sinopsis Suami Pengganti 27 September 2022: Celine Kesal Ariana Jauhi Justin, Sebut Mantan Saka Wanita Munafik

Jangan lupa bahwa jadwal bola dapat sewaktu-waktu berubah tanpa ada pemberitahuan, ya!

Nah, berikut ini daftar siaran sepakbola di Indonesia:
Liga 1: Indosiar, OChannel, Vidio
Liga 2: Indosiar, OChannel, Vidio
Liga Inggris : SCTV, Mola
Liga Italia: RCTI, Bein Sport, RCTI+
Liga Spanyol: Bein Sport
Liga Jerman: tvOne, Mola
Liga Perancis: Bein Sport, RCTI+
Liga Belanda: Mola
UEFA Champions League: SCTV, Vidio
UEFA Europa League: SCTV, Vidio
UEFA Europa Conference League: OChannel, Vidio
UEFA Youth League: OChannel, Vidio

Halaman:

Editor: Juniar Rodianur

Sumber: UEFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x