Link Live Streaming Juventus vs Barcelona, Ronald Koeman: Juve Masih Miliki Daya Ledak Berbahaya!

- 28 Oktober 2020, 22:31 WIB
Pelatih Barcelona, Ronald Koeman.
Pelatih Barcelona, Ronald Koeman. /Instagram.com/ronaldkoeman

JURNALGAYA - Juventus vs Barcelona pada matchday kedua Liga Champions bakal berlangsung Kamis, 29 Oktober 2020 sekitar pukul 03.00 WIB.

Laga Bigmacth tersebut berlangsung di Stadion Allianz, Turin, Italia.

Pelatih kubu tamu Ronald Koeman menyatakan dua tim kelas dunia bakal bertarung di lapangan.

"Ini pertandingan tingkat tinggi. Juventus tim hebat di Eropa," kata pelatih Barcelona Ronald Koeman dikutip dari laman resmi Juventus, Rabu 28 Oktober 2020.

Cristiano Ronaldo belum bisa tampil.
Cristiano Ronaldo belum bisa tampil.


Meski tuan rumah tidak bisa menurunkan kekuatan terbaik tanpa Cristiano Ronaldo, pelatih asal Belanda  ini menilai, Si Nyonya Tua masih memiliki daya ledak berbahaya. Sejumlah amunisi tersisa patut diwaspadai.

Baca Juga: Maulid Nabi Muhammad SAW Diiringi Empat Peristiwa Dahsyat

Baca Juga: Libur Panjang Maulid Nabi Muhammad SAW, Dalam Sehari 147 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jakarta

Baca Juga: Libur Maulid Nabi Muhammad SAW Diprediksi Jadi Puncak Kepadatan Lalu Lintas di Kota Bandung

"Mereka tahu bagaimana mendominasi permainan, karena adanya pemain dengan bakat luar biasa. Dybala hebat, Morata tahu bagaimana mencetak gol. Mereka memiliki gelandang berkelas. Ini akan menjadi pertandingan yang bagus," ujar pria berusia 57 tahun itu.

Prakiraan Susunan Pemain

Juventus (4-4-1-1):
Szczesny; Danilo, Bonucci, Demiral, Cuadrado; Ramsey, Rabiot, Arthur, Chiesa; Kulusevski; Morata.

Barcelona (4-2-3-1):
Neto; Alba, Lenglet, Araujo, Dest; De Jong, Busquets; Fati, Pedri, Griezmann; Messi.

Pertanding tersebut dapat disaksikan melalui link berikut ini:

Link Live Streaming 1 Klik di sini.

Link Live Streaming 2 Klik di sini.

Editor: Dini Yustiani

Sumber: Juventus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x