WASPADA! Gunung Merapi Mulai Erupsi Ditandai Aktivitas Vulkanik Meningkat dan Guguran Lava Pijar

- 6 Januari 2021, 07:17 WIB
Aktivitas Gunung Merapi per 5 Januari 2020. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi
Aktivitas Gunung Merapi per 5 Januari 2020. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi /PVMBG/

Adapun prakiraan daerah bahaya tersebut meliputi Desa Glagaharjo (Dusun Kalitengah Lor); Desa Kepuharjo (Dusun Kaliadem); Desa Umbulharjo (Dusun Palemsari) di Kecamatan Cangkringan, Sleman, DI Yogyakarta.

Kemudian Desa Ngargomulyo (Dusun Batur Ngisor, Gemer, Ngandong, Karanganyar); Desa Krinjing (Dusun Trayem, Pugeran, Trono); Desa Paten (Babadan 1, Babadan 2) di Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Baca Juga: ALDEBARAN TERANCAM! Erlangga Terus Mengusik Kebahagiaan Al Sinopsis Ikatan Cinta Rabu 6 Januari 2021

Selanjutnya Desa Tlogolele (Dusun Stabelan, Takeran, Belang); Desa Klakah (Dusun Sumber, Bakalan, Bangunsari, Klakah Nduwur); Desa Jrakah (Dusun Jarak, Sepi) di Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

Berikutnya Desa Tegal Mulyo (Dusun Pajekan, Canguk, Sumur); Desa Sidorejo (Dusun Petung, Kembangan, Deles); Desa Balerante (Dusun Sambungrejo, Ngipiksari, Gondang) di Kecamatan Kemalang, Kabupaten Klaten Jawa Tengah.

 

 

Halaman:

Editor: Qiya Ameena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah