Inilah 7 Orang Terkaya di Indonesia 2021 , dari Saudagar Rokok hingga Tambang Batubara

- 17 Januari 2021, 15:04 WIB
Chairul Tanjung dan Robert Budi Hartono
Chairul Tanjung dan Robert Budi Hartono /Instagram/

Martua sitorus lahir di pematang siantar tahun 1960

Martua sitorus ini bersama dengan Kuok Khoon Hong mendirikan perusahaan Wilmar International yang bergerak di bidang perkebunan dan pengolah minyak sawit mentah (CPO) serta produsen gula.

Baca Juga: Yeonjun TXT Sangat Gugup Saat Jadi Rival Byungchan VICTON di BTS Drama Live On

Wilmar juga bekerja sama dengan perusahaan AS, Kellogg untuk menjual makanan di China dan mengakuisisi perusahaan tambang batu bara di Australia yakni Whitehaven Coal Ltd.

Di pertengahan tahun 2018, Sitorus berhenti sebagai Direktur Non-Eksekutif Non-Independen di Wilmar. Ia kemudian fokus dalam bisnis properti.

Dalam kemitraan dengan grup Ciputra, perusahaannya, Gama Land membangun sebuah proyek di Jakarta yang akan memiliki 15 menara apartemen dan sebuah kompleks perbelanjaan.***

 

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah