Jaga Keandalan Listrik Selama Ramadhan, PLN UID Jabar Siagakan 4000 Personel: Kawal Selama 24 Jam!

- 3 April 2022, 16:24 WIB
Jaga Keandalan Listrik Selama Ramadhan, PLN UID Jabar Siagakan 4000 Personel: Kawal Selama 24 Jam!
Jaga Keandalan Listrik Selama Ramadhan, PLN UID Jabar Siagakan 4000 Personel: Kawal Selama 24 Jam! /PLN UID Jabar/

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Kota Banjar 1 Ramadhan 1443 Hijriah atau Minggu 3 April 2022

Selanjutnya, Shofwan mengajak masyarakat untuk mendownload dan mendaftar PLN Mobile karena dengan aplikasi tersebut pelanggan dapat mengetahui berbagai informasi tentang ketenagalistrikan.

Selain itu juga bisa melakukan pengaduan, membeli token, membayar tagihan, dan permohonan lainnya terkait produk dan layanan PLN.

"Dengan PLN mobile pula, pelanggan dapat mengetahui posisi penanganan gangguan yang dilaporkan, sekaligus memberi rating atas pelayanan petugas teknik yang datang," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah