AURA SEDIH! Ridwan Kamil Ubah Foto Profil Facebook Miliknya, Mengundang Komentar Ribuan Netizen yang Simpati

- 31 Mei 2022, 08:59 WIB
Foto profil Ridwan Kamil di Facebook terlihat aura kesedihan yang dialaminya
Foto profil Ridwan Kamil di Facebook terlihat aura kesedihan yang dialaminya /JG/Gustinul/Facebook/@Ridwan Kamil

Akun Nadine Angelique membagikan pengalamannya beberapa tahun silam.

"I do understand how you feel. Waktu kedua orangtua tenggelam dalam kecelakaan KMP. Gurita, walaupun sudah dilakukan pencarian selama berhari-hari, kami tetap berharap keduanya selamat, hanyut di suatu tempat. Tak pernah melihat jasadnya sampai sekarang, hanya doa terbaik dapat kita mohonkan terhadap orang tercinta. Semoga Allah kuatkan dan diberikan pertolongan dalam pencarian ananda. Hope for the best, prepare for the worst. May God bless your family."

Baca Juga: Jo Yu Ri Rilis Klip Highlight untuk Single Pertamanya Love Shhh!

Akun Prita Khalida juga menyampaikan doa dan harapannya.

"Bismillah semoga Ananda Eril segera ditemukan dalam kondisi terjaga dan sehat. Ada dalam lindungan Allah. Sing sabar Pak RK sareng Bu Cinta."

Akun Dedy Mulyadi Sunandar berusaha memahami perasaan Ridwan Kamil sebagai sesama orang tua.

"Turut mendoakan dan selalu mendoakan utk Eril pa gub Ridwan Kamil bu cinta Atalia Praratya.. Sy ikut merasakan kesedihan Karena sy juga seorang orang tua.. Semoga Eril segera ditemukan.. InsyaAllah... Dan semoga Allah SWT memberikan keajaiban.. Pak Gub dan Bu atalia selalu diberikan kesehatan, kesabaran, keihklasan, ketawakalan dalam menghadapi cobaan ini. Aamiin Allohuma Aamiin."

Baca Juga: SERU! Kim Jae Kyung Rayakan Ending Serial Again My Life Bareng Lee Jun Ki, Hong Bi Ra, dan Kim Ji Eun

Selain mengganti foto profilnya, Ridwan Kamis juga memposting ucapan terimakasih dan memohon keikhlasan netizen untuk mendoakan anaknya.

Sementara Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril belum ditemukan hingga hari ke-empat kemarin.

Halaman:

Editor: Juniar Rodianur

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah