Resep Dakgangjeong alias Ayam Goreng Popcorn yang Bisa Kamu Santap Sambil Menikmati Drakor Weekend Ini

- 24 Juni 2022, 22:29 WIB
Inilah Resep Dakgangjeong alias Ayam Goreng Popcorn khas Korea
Inilah Resep Dakgangjeong alias Ayam Goreng Popcorn khas Korea /mykoreankitchen.com

2. Setelah dimarinasi, baluri ayam dengan tepung maizena (paling bagus dilakukan 4 atau 5 kali hingga tertutup sempurna dengan tepung maizena).

3. Panaskan minyak. Goreng rice cake hingga renyah (di bawah 30 detik untuk menghindari rice cake pecah).

Angkat dan letakkan di atas tisu dapur untuk menyerap minyak.

4. Setelah itu, goreng potongan ayam hingga keemasan dan matang hingga ke dalam (2 sampai 3 menit).

Angkat dan letakkan di atas tisu dapur untuk menyerap minyak.

Jangan goreng ayam dalam jumlah banyak bersamaan karena bisa menurunkan temperatur minyak.

Untuk membuat potongan ayam lebih renyah, goreng dua kali.

5. Masukkan bahan saus yang sudah dicampur ke dalam wajan panas. Masak sampai mendidih dan mengental (1 atau 2 menit).

Baca Juga: Jadwal Acara ANTV Jumat, 24 Juni 2022, Simak Sinema India Gangaa dan acara lainnya

Aduk terus. Tambahkan ayam goreng dan rice cake goreng, aduk rata.

Halaman:

Editor: Deasy Rafianty

Sumber: mykoreankitchen.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah