Sinopsis Film Chaya The Legend of Princess, Kisah Arkeolog dan Peti Mati Putri Kuno, Tayang Malam Ini di ANTV

- 5 Agustus 2022, 17:15 WIB
Sinopsis Chaya: The Legend Of Princess, Kisah Arkeolog Peneliti Peti Mati, Tayang di ANTV Malam Ini
Sinopsis Chaya: The Legend Of Princess, Kisah Arkeolog Peneliti Peti Mati, Tayang di ANTV Malam Ini /Antv/

JURNAL GAYA - Untuk Anda para penggemar kisah horor, ada rekomendasi film horor seru dan menegangkan berjudul Chaya The Legend of Princess.

Chaya The Legend of Princess merupakan film horor asal Thailand dan dirilis pada tahun 2003.

Film horor Chaya The Legend of Princess ditulis dan disutradarai oleh sutradara papan atas di Thailand, yakni Torpong Tunkamhang.

Baca Juga: Sinopsis Suami Pengganti ANTV Hari Ini, 5 Agustus 2022, Tanpa Malu, Dita dan Saka Pamer Kemesraan Depan Ariana

Film Chaya The Legend of Princess juga menghadirkan bintang menarik, yakni Wannasa Thongviset, Kay Deutsch, dan Panadda Wongphudee.

Anda yang ingin menyaksikan film horor Chaya The Legend of Princess dapat menyaksikan tayangannya di ANTV malam ini.

Berikut ini adalah sinopsis film horor Chaya The Legend of Princess yang bisa Anda baca untuk mengetahui alur cerita, sebelum menonton filmnya.

Seorang arkeolog muda bernama Ruj sedang mengungkap peti mati seorang putri kuno.

Ternyata peti mati tersebut adalah milik seorang putri dari kerajaan Kamboja kuno yang sangat Ruj kagumi.

Halaman:

Editor: Deasy Rafianty

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x