Sinopsis FTV Pagi SCTV: Mencintaimu Ibarat Hutang Makin Ditagih Makin Berbunga, Ada Jennifer Eve-Qausar Harta

- 13 Mei 2024, 10:05 WIB
Sinopsis FTV Pagi SCTV: Mencintaimu Ibarat Hutang Makin Ditagih Makin Berbunga, Ada Jennifer Eve-Qausar Harta
Sinopsis FTV Pagi SCTV: Mencintaimu Ibarat Hutang Makin Ditagih Makin Berbunga, Ada Jennifer Eve-Qausar Harta /Instagram @starvision.ftv

JURNAL GAYA - SCTV akan menayangkan FTV Pagi berjudul Mencintaimu Ibarat Hutang Makin Ditagih Makin Berbunga pada hari ini, 13 Mei 2024 pukul 10.00 WIB.

Mencintaimu Ibarat Hutang Makin Ditagih Makin Berbunga adalah judul FTV SCTV bergenre komedi romantis yang diproduksi oleh Starvision pada tahun 2024.

Pemeran utama Mencintaimu Ibarat Hutang Makin Ditagih Makin Berbunga adalah Jennifer Eve dan Qausar Harta yang membuat FTV ini menarik.

Dikutip Jurnal Gaya dari Instagram SCTV, berikut ini adalah sinopsis FTV Mencintaimu Ibarat Hutang Makin Ditagih Makin Berbunga.

Sinopsis Mencintaimu Ibarat Hutang Makin Ditagih Makin Berbunga

FTV Mencintaimu Ibarat Hutang Makin Ditagih Makin Berbunga awalnya menceritakan tentang Esih (Jennifer Eve) seorang gadis cantik yang mandiri.

Setelah melalui pahitnya kehidupan di masa kini dengan keterbatasan latar belakang pendidikan dan ekonomi keluarga, Esih menjadi seorang debt collector.

Esih yang baru menjadi seorang debt collector, dibimbing langsung oleh atasannya yang bernama Andra (Qausar Harta Yudana).

Awalnya, Esih mengaku ke Andra tidak bisa menjadi seorang penagih hutang karena ia biasa menagih hutang dalam skala kecil seperti arisan atau tagihan RT.

Halaman:

Editor: Deasy Rafianty


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah