Sinopsis Kamu Tidak Sendiri, Tragedi Menegangkan Korban Gempa yang Terjebak di Dalam Lift

- 25 Agustus 2022, 14:04 WIB
  Kamis 17 Februari 2022 akan tayang di bioskop  Film ‘Kamu Tidak Sendiri’. Film ini mengangkat tema seorang perempuan workaholic yang ambisius dalam karirnya
Kamis 17 Februari 2022 akan tayang di bioskop  Film ‘Kamu Tidak Sendiri’. Film ini mengangkat tema seorang perempuan workaholic yang ambisius dalam karirnya /CGV/

JURNAL GAYA - Kamu Tidak Sendiri adalah film drama Indonesia yang disutradarai Arwin T. Wardhana.

Film Kamu Tidak Sendiri dirilis secara perdana pada 3 Desember 2021 di JAFF.

Kemudia, Kamu Tidak Sendiri pada 17 Februari 2022 akan tayang di bioskop Indonesia.

Akan tetapi, diundur hingga film tersebut resmi tayang di bioskop Indonesia pada 25 Agustus 2022.

Film ini dibintangi oleh Adinia Wirasti, Rio Dewanto, Ganindra Bimo, Aisyah Aqilah, dan Sintya Marisca.

Dilansir Jurnal Gaya pada 25 Agustus 2022 dari berbagai sumber, berikut ini merupakan sinopsis Kamu Tidak Sendiri.

Baca Juga: Sinopsis Suami Pengganti 25 Agustus 2022: Ketahui Saka Sulit Dapatkan Pekerjaan, Sisil dan Choky Jatuh Iba

Sinopsis Kamu Tidak Sendiri

Menceritakan tentang kisah Mira (Adinia Wirasti).

Halaman:

Editor: Juniar Rodianur

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah