Persib Bandung Mendapat Status Klub Profesional dari AFC, Rene Albert Berharap Persib Tampil

- 6 Desember 2020, 22:11 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.*
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.* /Antara/Bagus Ahmad Rizaldi./

Jurnal Gaya  - Vakumnya pertandingan gara-gara ditundanya lanjutan Liga 1, membuat semua pihak terkena dampaknya.

Jadwal pertandingan di dalam negeri terpaksa diundur ke tahun 2021, sehingga berpengaruh juga mengenai kepastian klub berlaga di pentas internasional seperti piala AFC.

Klub-klub sepak bola juga dengan terpaksa mengurangi atau memotong gaji para pemainnya supaya bisa tetap hidup dengan kondisi tanpa pertandingan.

Baca Juga: Deddy Corbuzier Kecewa Tingkat Dewa Dua Menteri Dicokok KPK

Hanya beberapa klub yang masih mempertahankan pemain dan berupaya tidak memutus kontrak meskipun dalam kodisi pandemi.

Persib Bandung salah satunya, meski jadwal pertandingan berubah, para pemain masih diberikan menu-menu latihan oleh tim pelatih yang dikepalai Robert Rene Albert.

Pelatih Persib sekarang sudah malang melintang menjadi pelatih di berbagai klub sepak bola di tanah air. 

Baca Juga: Gagal ke Top 3, Faiz Master Chef Indonesia Season7 Tulis Pesan Haru

Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts mengharapkan timnya bisa mendapat jatah mewakili Indonesia pada piala AFC seiring diperolehnya status klub profesional dari konfederasi sepak bola Asia (AFC). Seperti dikutip dari ANTARA, Minggu 6 Desember 2020.

Halaman:

Editor: Qiya Ameena

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x