Cuaca Buruk Di Sirkuit Nurburgring, Jadi Tantangan FIA, Pembalap dan Team

- 10 Oktober 2020, 05:19 WIB
Sirkuit Nurburgring seringkali dilanda cuaca buruk
Sirkuit Nurburgring seringkali dilanda cuaca buruk /JurnalGaya/antara/



Nurburgring terakhir kali menggelar Grand Prix F1 pada 2013 silam. Tim dan pebalap bakal bekerja keras untuk menentukan setup mobil yang pas nantinya.

Waktu efektif dua hari di Nurburgring juga bisa sebagai persiapan untuk balapan di Imola bulan depan, dimana F1 sebelumnya merencanakan balapan di sirkuit Italia itu terdiri dari hanya dua hari.

 

Baca Juga: Metode Hacker Meretas Situs DPR RI



"Ini seperti latihan untuk Imola," kata bos tim Racing Point Otmar Szarnauer. "Ini memberi tekanan kepada setiap orang untuk lebih cepat lagi."

 



Juara dunia enam kali Lewis Hamilton menghabiskan waktu sembari menunggu cuaca membaik hari itu dengan bermain-main dengan anjing bulldong peliharaannya, Roscoe.

"Akan menjadi tantangan serius dengan sesi latihan yang berkurang, jadi aku akan menantikan itu," kata pebalap yang bisa menyamai rekor 91 kemenangan Michael Schumacher itu.****

Halaman:

Editor: Gayatri Pinandito

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah