Pukul Telak Inter Milan 2-1, AC Milan Melenggang ke Puncak Klasemen Liga Italia

- 18 Oktober 2020, 05:54 WIB
Striker AC Milan Zlatan Ibrahimovic saat berlatih bersama timnya. / twitter AC Milan.
Striker AC Milan Zlatan Ibrahimovic saat berlatih bersama timnya. / twitter AC Milan. /

Baca Juga: Gagal Masak Telur, Vicky Harus Pulang Meninggalkan Galeri Masterchef Indonesia S7

Sampdoria pertahankan tren kemenangan

Pada pertandingan lain Sampdoria mempertahankan tren kemenangan dengan menggulung Lazio 3-0 di Stadion Luigi Ferraris, Genoa.

Penyerang veteran Fabio Quagliarella memecah kebuntuan pada menit ke-32 sebelum Tommaso Augello menggandakan keunggulan pada menit ke-41. Gol penutup Sampdoria tercipta setelah turun minum melalui gol Mikkel Damsgaard pada menit ke-74.

Tiga poin ini mendongkrak Sampdoria ke posisi kesembilan dengan enam poin, sebaliknya kekalahan kedua dari tiga laga terakhir membuat Lazio turun ke posisi kesembilan dengan empat poin.***

Baca Juga: Jadwal Acara TV RCTI Minggu 18 Oktober 2020, Saksikan Mega Konser Dewa 19 Feat Ari Lasso

Halaman:

Editor: Dini Yustiani

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x