MotoGP Eropa 2020: Joan Mir Jadi Sosok Paling Bahagia Setelah Melihat Hasil Babak Kualifikasi

- 7 November 2020, 22:27 WIB
Joan Mir Motogp 2020
Joan Mir Motogp 2020 /Doc. Joan Mir official instagram

Dengan posisi start tersebut, Joan Mir jelas punya keunggulan di atas kertas bila dibandingkan lawan-lawannya di posisi klasemen lima besar.

Ia pun berpeluang untuk menambah selisih poin di klasemen MotoGP 2020.

Baca Juga: MotoGP Eropa 2020: Pol Espargaro Raih Pole Posisition, Fabio Quartararo Tersingkir ke Posisi 11

Dua rider Suzuki Ecstar Joan Mir (kiri) dan Alex Rins di lintasan MotoGP, keduanya kini bersaing merebut mahkota juara dunia musim 2020
Dua rider Suzuki Ecstar Joan Mir (kiri) dan Alex Rins di lintasan MotoGP, keduanya kini bersaing merebut mahkota juara dunia musim 2020 mobilinanews.com

Di luar persaingan di lima besar, pesaing lain yang bisa datang di seri MotoGP Eropa ini justru merupakan rekan setimnya, Alex Rins.

Alex Rins start dari posisi kedua dan saat ini ada di peringkat enam klasemen dengan nilai 105, tertinggal 32 angka dari Joan Mir.

Sebelumnya Suzuki sempat mengatakan bahwa bakal membuat persaingan Joan Mir dan Alex Rins tetap terbuka di MotoGP 2020.***

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x