Menyesap Cold Brew Coffee Gunung Halu, Citarasa Mumpuni Kopi Bandung Barat dengan Sentuhan Fermentasi

- 19 Juli 2022, 17:26 WIB
Menyesap Cold Brew Coffee Gunung Halu, Citarasa Mumpuni Kopi Bandung Barat dengan Sentuhan Fermentasi
Menyesap Cold Brew Coffee Gunung Halu, Citarasa Mumpuni Kopi Bandung Barat dengan Sentuhan Fermentasi /Dini Yustiani/Jurnal Gaya/

JURNAL GAYA- Yuk menyesap secangkir Cold Brew Coffee Gunung Halu besutan Kopi Jenderal Nusantara Buwas Bandung.

Cold Brew Cofee Gunung Halu, merupakan satu signature menu yang kini dihadirkan di Kopi Jenderal Nusantara Buwas Bandung.

Di kafe ini para pecinta kopi bisa menikmati racikan Cold Brew Coffee yang bijinya ditanamkan di atas ketinggian Gunung Halu, Kabupaten Bandung Barat.

Bukan sembarangan, Kopi Jenderal Nusantara Buwas Bandung pun sengaja menghadirkan kopi Arabika ini dengan alat Cold Drip yang klasik dan atsmosfernya yang sangat 'Jawa Barat'.

Baca Juga: Sinopsis Balika Vadhu ANTV Episode Terakhir: Nandini Bongkar ke Keluarga Krish kalau Kundan adalah Abhiram

Cold Brew Coffee merupakan metode racikan kopi yang diseduh dengan menggunakan air suhu ruangan atau air dingin.

Biasanya, bubuk kopi yang digunakan sedikit kasar, medium to coarse dan melalu proses ekstraksi selama 8 hingga 12 jam dengan alat Cold Drip.

"Untuk menghadirkan pengalaman ngopi yang berbeda, kami luncurkan Cold Brew Coffee Gunung Halu. Citarasanya manis dan lembut, kandungan asam yang lebih rendah," ujar Owner Kopi Jenderal Nusantara Buwas Bandung FX Edbert Luhur kepada Jurnal Gaya.

Edbert menjelaskan, inovasi kopi tersebut sengaja menggunakan jenis Arabika Gunung Halu yang dikenal fruity atau tingkat keasamannya cukup tinggi.

Halaman:

Editor: Dini Budiman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x