Rayakan Ulang Tahun Ketiga, Orchid Forest Cikole Berikan Promo Spesial

- 15 September 2020, 09:35 WIB
Foto bagian dalam Orchid Forest Cikole
Foto bagian dalam Orchid Forest Cikole /Orchid Forest Cikole

Sebagai taman anggrek terluas di Indonesia, Orchid Forest Cikole memiliki lebih dari 150 jenis bunga anggrek yang tidak hanya berasal dari Indonesia namun juga berasal dari mancanegara, seperti Argentina, Venezuela, Peru, Filipina, dan Amerika serikat.

"Kita punya bermacam-macam koleksi tanaman Anggrek langka, seperti anggrek hitam (Coelogy pandurata) hingga anggrek kantong semar (Paphopedilum glaucophyllum) yang seluruh koleksinya dapat dilihat langsung di dalam wahana Orchid House," tuturnya.

Untuk berwisata di Orchid Forest Cikole, pengunjung hanya perlu membayar 
harga tiket masuk sebesar Rp. 40.000/orang.

Selain itu, para pengunjung juga akan mendapatkan masker Orchid Forest Cikole Special Edition secara gratis selagi menjaga ketertiban dan keamanan selama pandemi Covid-19.***

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x