BMKG Peringatkan Cuaca Ekstrem Masih Terjadi Hingga Febuari, Waspada Puting Beliung Hantui Masyaraka

- 21 Januari 2021, 05:53 WIB
 Ilustrasi Cuaca Ekstrem.
Ilustrasi Cuaca Ekstrem. /Pixabay/Bogdan Radu

Baca Juga: BMKG Ingatkan Waspada Hujan Disertai Kilat dan Angin Kencang di Sejumlah Daerah di Jabar

Ia menambahkan fenomena "water spout" terbentuk dari sistem awan Cumulonimbus (Cb). Kendati demikian, tidak semua awan Cb dapat menimbulkan fenomena tersebut tergantung pada kondisi labilitas atmosfer.

Baca Juga: Beli Paket Internet Lebih Menguntungkan dengan ShopeePay, Ikuti Langkah-Langkah Berikut Ini

"Ada kondisi tertentu seperti ketika kondisi labilitas atmosfer yang melebihi ambang batas tertentu mengindikasikan udara sangat tidak stabil," paparnya. ***

Halaman:

Editor: Yugi Prasetyo

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah