Bupati Jeje Positif Covid-19, Tak Bisa Menemani Ridwan Kamil Meninjau Alun-alun Paamprokan Pangandaran

- 24 Januari 2021, 22:41 WIB
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil ikut mendoakan kesembuhan Bupati dan Wakil Bupati Pangandaran yang terkonfirmasi terpapar Covid-19, Minggu, 24 Januari 2021.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil ikut mendoakan kesembuhan Bupati dan Wakil Bupati Pangandaran yang terkonfirmasi terpapar Covid-19, Minggu, 24 Januari 2021. /Priangantimurnews PRMN/AGUS/

Menurut Boy, ruang terbuka publik dibutuhkan warga Jabar termasuk di Pangandaran. Saat ini, progres pembangunan mencapai 80-85 persen.

"Warga Jabar membutuhkan ruang publik untuk berinteraksi dan mengekspresikan kehidupan. Jadi ini sangat dinantikan masyarakat," ujarnya.

Baca Juga: Hingga Hari Ini, Sudah 5,8 Juta Warga Sudah Uji COVID-19 Metode PCR

Mewakili jajaran Pemerintah Kabupaten Pangandaran, Sekretaris Daerah Kabupaten Pangandaran, Kusdiana, menjelaskan kalau kegiatan pembangunan Alun-alun Paamprokan merupakan bukti sinergitas antara Pemda Provinsi Jabar dan Pemda Kabupaten Pangandaran.

Menurut Kusdiana pembangunan Alun-alun Paamprokan yang segera di-grand opening Februari mendatang akan menjadi kabar baik bagi masyarakat. Warga bahagia, imun meningkat. Imun pun dibutuhkan untuk melawan penyakit dari dalam tubuh.

"Indeks kebahagiaan meningkat, imun bisa lebih baik lagi," ucap Kusdiana menjelaskan.***

 

 

Halaman:

Editor: Qiya Ameena

Sumber: Humas Jawa Barat Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah