PANDEMI Covid-19, Apartemen di Melbourne Australia Ini Laris Manis di Indonesia

- 27 Januari 2021, 15:51 WIB
Walaupun masih Pandemi Covid-19, apartemen di Australia ini tetap laku keras di Indonesia.
Walaupun masih Pandemi Covid-19, apartemen di Australia ini tetap laku keras di Indonesia. /Istimewa

"Tapi fakta tersebut tidak menyurutkan antusiasme para calon investor asal Indonesia," ujarnya.

Hal yang juga menurut dia cukup menarik, menurut dia, adalah sebagian transaksi penjualan yang terjadi, tercipta secara online atau melalui konferensi Zoom.

Hal ini merupakan sesuatu yang belum pernah terjadi sebelumnya bahkan di kantor pusat di Sydney, Australia.

CEO Crown Group, Iwan Sunito.
CEO Crown Group, Iwan Sunito. /Istimewa

Baca Juga: BREAKING NEWS! Alarm Awan Panas Gunung Merapi Berbunyi dari Ngrangkah, Petugas Posko Turun ke Zona Aman

Artis menjadi proyek hunian vertikal pertama dari Crown Group yang diluncurkan pertama kali di Indonesia, mendahului Sydney, Melbourne, dan juga China. Proyek ini didesain oleh Koichi Takada Architects.

Harga unit apartemen yang ditawarkan dengan di bawah 1 juta dolar Australia. Nilai proyek ini diperkirakan mencapai Rp 1 triliun dan ditargetkan dapat dilakukan pengembangan hingga Rp 30 triliun.

Sementara itu, Head of Sales & Marketing Crown Indonesia, Tyas Sudaryomo, mengungkapkan, sebagian besar pembeli Apartemen Artis berasal dari Jakarta, Surabaya, Medan, dan Bandung. Namun, ada kejutan, dimana beberapa pembeli Artis berasal dari Lampung.

Baca Juga: Pelaku Rasisme ke Natalius Pigai, Ambroncius Nababan Ditahan Bareskrim usai Ditetapkan Tersangka

Kinerja

Halaman:

Editor: Nadisha El Malika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah