Kang Dedi Mulyadi Optimis Hutan Bisa Diselamatkan dengan landasan keyakinan dan budaya

- 22 September 2020, 21:44 WIB
Dialog publik bersama wakil ketua komisi IV DPR RI Dedi Mulyadi dan aktivis lingkungan Pepep DW tentang kondisi hutan Jawa Barat saat ini
Dialog publik bersama wakil ketua komisi IV DPR RI Dedi Mulyadi dan aktivis lingkungan Pepep DW tentang kondisi hutan Jawa Barat saat ini /Jurnalgaya/denny suryadharma/

 

Baca Juga: Fenny Bauty Ingin Punya 12 Cucu dari Zaskia dan Shireen Sungkar

Lebih jauh Dedi mengatakan jika alam termasuk hutan, sungai dan segala ekosistem yang ada di dalamnya hanya bisa diselamatkan dengan keyakinan, dan dengan sistem nilai.

Hutan bisa diselamatkan dengan spiritual dan kebudayaan. Karena regulasi yang ada saat ini belum bisa menunjukan hasil untuk penegakan lingkungan terhadap keselamatan alam.

"Ritme pembangunan harus selaras dengan alam. Tata kelola perubahan pemukiman harus selaras dengan alam"Pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Gayatri Pinandito


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x