5 Ide Mendekorasi Rumah Jelang Tahun Baru Imlek-Macan Air, Mudah, Murah dan Meriah

- 31 Januari 2022, 11:13 WIB
5 Ide Mendekorasi Rumah Jelang Tahun Baru Imlek-Macan Air, Mudah, Murah dan Meriah
5 Ide Mendekorasi Rumah Jelang Tahun Baru Imlek-Macan Air, Mudah, Murah dan Meriah /Tangkapan layar YouTube

JURNAL GAYA - Tradisi mendekorasi rumah menjelang Tahun Baru Imlek sudah menjadi kebiasaan di kebudayaan Tinghoa alias China.

Pada Tahun Baru Imlek 2002 Macan Air, banyak ide dan kreasi yang bisa kamu eksplor untuk menghangatkan nuansa rumah menjelang perayaan.

Mendekorasi rumah ala Tahun Baru Imlek biasanya kental dengan keberadaan lampu lampion Imlek, hiasan dinding, pohon angpao yang didominasi warna merah dan emas akan mempercantik serta menghadirkan aura positif di rumah kamu.

Nuansa Imlek yang meriah dapat tercipta dengan praktis tanpa harus menguras kantong. Yuk, simak 5 rekomendasi ornamen Imlek cantik dari koleksi IKEA untuk memeriahkan perayaan Imlek kamu di rumah saja!

Baca Juga: Sinopsis Suster El Episode 13, BAPER AKUT! Devan Pakaikan Jasnya ke Nara Takut Susternya Felix itu Sakit

1. Lampion merah, simbol kebahagiaan

Lampion
Lampion Pixabay

Tradisi yang selalu ada dalam Imlek adalah menggantungkan lampu lampion Imlek. Lampion memiliki makna pengharapan akan banyak keberuntungan, rezeki, dan kebahagiaan yang akan hadir di tahun baru.

IKEA merancang lampu lampion Imlek LED yang yang dapat mati secara otomatis setelah enam jam. Penerangan berwarna kuning kemerahan yang lembut akan memberikan kesan hangat dan juga meriah.

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x