Hindari Hoax, Begini Cara Cek Sumber Awal Foto dan Video Beredar di Medsos

- 9 November 2020, 19:08 WIB
ILUSTRASI video YouTube.*
ILUSTRASI video YouTube.* /pixabay

6. Cek tanggal video

Apabila tanggal video yang Anda cek berbeda jauh dengan video yang Anda temukan di aplikasi, tapi malah baru viral sekarang, maka dipastikan video itu hoax.

Terkait video syur, apabila video yang Anda cek ternyata telah ketahuan siapa orang dalam video itu, maka video itu juga dapat dipastikan hoax.

"Buka video kemudian cek apakah sama. Lihat sumber dan tanggalnya. Kemudian sebarkan temuan Anda," kata Fahmi.***

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah