Jadwal Sholat Kabupaten Sleman Yogyakarta, Senin, 30 Mei 2022, Beserta Doa Setelah Adzan dan Keutamaannya

- 30 Mei 2022, 11:07 WIB
Ilustrasi masjid tempat ibadah sholat lima waktu
Ilustrasi masjid tempat ibadah sholat lima waktu /JG/SWASTI/Pixabay

JURNAL GAYA - Bagi kita umat muslim, mengetahui jadwal sholat setiap hari sangat penting untuk mengetahui kapan masuknya waktu sholat.

Adanya informasi jadwal sholat juga sangat membantu saat kita berada di lokasi yang tidak memungkinkan mendengar suara adzan sebagai penanda waktu sholat.

Dilansir Jurnal Gaya dari laman bimasislam.go.id berikut jadwal sholat lima waktu hari ini, Senin, 30 Mei 2022 untuk wilayah Kabupaten Sleman, Yogyakarta:

Baca Juga: Maudy Ayunda, Mulai dari Akad Hingga Resepsi Pernikahan Diadakan Secara Tertutup, Begini Selengkapnya

Subuh: 04:25

Terbit: 05:42

Duha: 06:11

Zuhur: 11:40

Asar: 15:00

Magrib: 17:31

Isya':18:44

Selain berusaha menjalankan sholat tepat waktu, kita juga disunnahkan untuk membaca doa setelah mendengar adzan berkumandang.

Baca Juga: PENTING! Inilah Daftar Nomor Darurat yang Ada di Bandung, Catat untuk Antisipasi Dalam Keadaan Genting

Doa setelah adzan memiliki beberapa keutamaan, salah satunya diriwayatkan oleh Jabir bin Abdullah Ra, Nabi Muhammad SAW bersabda: "Barang siapa ketika mendengar adzan lalu mengucapkan (doa setelah adzan), maka syafaatku baginya di hari kiamat." (HR. Bukhari).

Berikut doa setelah mendengar adzan beserta artinya:

Halaman:

Editor: Juniar Rodianur

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x