Kunci Jawaban Buku Matematika Kemdikbud Kelas 7 Halaman 83 Semester 2 Tentang Aritmatika Sosial

- 2 Maret 2023, 17:46 WIB
ilustrasi belajar matematika kelas 8 buku kemdikbud /Pixaba
ilustrasi belajar matematika kelas 8 buku kemdikbud /Pixaba /JG/Rizka/

Untuk dapat menghitung keseluruhan nominal yang harus dikembalikan oleh Pak Budi, Adik-Adik bisa menggunakan rumus pinjaman akhir atau tabungan pada materi aritmatika sosial.

Rumus menghitung tabungan/pinjaman akhir = tabungan/pinjaman + bunga
Rumus menghitung tabungan/pinjaman akhir = tabungan/pinjaman + (pinjaman x besar persen bunga x banyak bulan/12)

a. Pinjaman = tabungan/pinjaman + (pinjaman x besar persen bunga x banyak bulan/12)
= Rp. 30.000.000 + (30.000.000 x 24% x 6/12)
= Rp. 30.000.000 + Rp. 3.600.000
= Rp. 33.600.000

b. Pinjaman = tabungan/pinjaman + (pinjaman x besar persen bunga x banyak bulan/12)
= Rp. 30.000.000 + (30.000.000 x 24% x 8/12)
= Rp. 30.000.000 + Rp. 4.800.000
= Rp. 34.800.000

c. Pinjaman = tabungan/pinjaman + (pinjaman x besar persen bunga x banyak bulan/12)
= Rp. 30.000.000 + (30.000.000 x 24% x 12/12)
= Rp. 30.000.000 + Rp. 7.200.000
= Rp. 37.200.000

d. Pinjaman = tabungan/pinjaman + (pinjaman x besar persen bunga x banyak bulan/12)
= 30.000.000 + (30.000.000 x 24% x 16/12)
= 30.000.000 + (30.000.000 x 24% x 16/12)
= Rp. 30.000.000 + Rp. 9.600.000
= Rp. 39.600.000

e. Pinjaman = tabungan/pinjaman + (pinjaman x besar persen bunga x banyak bulan/12)
= Rp. 30.000.000 + Rp. 10.800.000
= Rp. 40.800.000

f. Pinjaman = tabungan/pinjaman + (pinjaman x besar persen bunga x banyak bulan/12)
= Rp. 30.000.000 + (30.000.000 x 24% x 24/12)
= Rp. 30.000.000 + Rp. 14.400.000
= Rp. 44.400.000

Baca Juga: LIVE STREAMING Takdir Cinta yang Kupilih 2 Maret 2023: Demi Selamatkan Bryan, Novia Rela Nyebur ke Danau

3. Pak Yudi akan meminjam uang di Bank dengan persentase bunga sebesar 10% pertahun. Besar uang yang dipinjam oleh Pak Yudi adalah 12 juta rupiah.
Jika Pak Yudi bermaksud untuk meminjam uang selama 1 tahun, tentukan.
a. Besar keseluruhan bunga yang harus ditanggung oleh Pak Yudi.
b.Besar angsuran yang harus dibayarkan, jika Pak Yudi harus mengangsur tiap bulan dengan nominal sama.

Jawab:
a. Besar keseluruhan bunga yang harus ditanggung oleh Pak Yudi.

Diketahui pada soal
M = Rp12.000.000,00 = pinjaman
b% = 10% = besar persenan bunga
n = 1 tahun = waktu pinjaman

Halaman:

Editor: Juniar Rodianur

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah