10 Tips Memilih Hijab Bermotif, Agar Tampilanmu Tak Terkesan Tua

- 13 Maret 2021, 20:53 WIB
10 Tips Memilih Hijab Bermotif, Agar Tampilanmu Tak Terkesan Tua.
10 Tips Memilih Hijab Bermotif, Agar Tampilanmu Tak Terkesan Tua. /Instagram Deenay/

Serasikan dengan Outfit Bernuansa Earth Tone

untuk tampilan kalem dan lebih kasual, kamu bisa padukan kerudung motif kamu dengan outfit bernuansa earth tone alias warna tanah.

Pilih Outfit Monokrom

Jika kamu mau tampilan lebih formal kamu bisa padukan kerudung motif kamu dengan outfit monokrom. Padukan kerudung dengan motif hitam putih, atasan warna putih, bawahan warna putih, sepatu warna putih, dan tas warna hitam agar senada dengan motif hitam kerudung.

Padukan dengan Gamis Polos

Buat kamu yang anti ribet, kamu bisa padukan kerudung motif kamu dengan gamis polos, senadakan warna gamis dengan warna kerudung kamu ya.

Pilih Outfit Polos

Warna pastel cenderung aman dipadu padankan dengan hijab bermotif. Lembutnya warna pastel ini bisa menyeimbangkan kerudung kamu yang sudah ramai dengan motif, dan pastinya tampilan kamu tidak akan terlihat norak dan berlebihan. ***

Halaman:

Editor: Dini Yustiani

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x