Hati-Hati, Wabah Norovirus Sudah Menyebar, Kenali Gejalanya

- 19 Oktober 2020, 21:56 WIB
Ilustrasi gejala Norovirus*/
Ilustrasi gejala Norovirus*/ /Pixabay.com/

Baca Juga: Waspadai Cuti Bersama, Mendagri Ingatkan Jangan Jadi Ajang Penularan Covid 19

Baca Juga: Seraya Tertawa, Ahok: Saya Bisa Saja Jadi Presiden ...

Mungkin sebagian orang masih asing mendengar nama virus tersebut. Norovirus merupakan genus virus di dalam keluarga Caliciviridae.

Oleh karena itu, Norovirus merupakan penyebab utama dari gastroenteritis atau infeksi usus akut.

Virus ini menimbulkan gejala meliputi diare, mual, muntah, nyeri perut, serta demam, dan ditularkan melalui air atau makanan yang terkontaminasi.

Baca Juga: Drama Youth BTS Tuai Pro Kontra, Fans Protes Big Hit Entertainment Desak Hal Ini

Baca Juga: 5 Perbedaan Ayu Ting Ting dan Fatimah Said yang Sama-Sama Jatuh Kepelukan Adit Jayusman

Gejala akan timbul dalam waktu 24 jam setelah mengonsumsi makanan yang terkontaminasi.

Untuk mencegah terjadinya infeksi Norovirus, masyarakat diimbau untuk menjaga kualitas makanan.

 
 

Selain itu, langkah preventif seperti mencuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir juga dapat membantu mencegah terjadinya infeksi Norovirus.

Halaman:

Editor: Dini Yustiani

Sumber: RRI PR Bandung Raya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x