3 Rekomendasi Kuliner Es Jadul di Jogja yang Wajib Kamu Coba, Asli Nyegerin!

- 23 Mei 2022, 20:52 WIB
Es Doger Bang Firman di Jogja, salah satu dari 3 es jadul asyik.
Es Doger Bang Firman di Jogja, salah satu dari 3 es jadul asyik. /Tangkapan Layar Instagram @wisnupraganta.

JURNAL GAYA - Jogja dikenal kaya akan beragam kuliner, salah satunya es jadul alias es yang sudah ada sejak lama dan hingga kini masih eksis. 

Buat kamu yang tinggal di Kota Jogja, dijamin tidak akan bosan-bosannya menikmati es-es jadul berikut karena rasanya yang khas. 

Kalau kamu sedang berkunjung ke Jogja, ini 3 rekomendasi kuliner es jadul dari tim Jurnal Gaya yang wajib kamu coba. 

Baca Juga: Inilah Lokasi SIM Keliling Kota Bandung Bulan Mei, Untuk Senin, 23 Mei 2022 Ada di Dua Lokasi

1. Es Doger Bang Firman 

Es Doger Bang Firman di Jogja harus kamu cicipi.
Es Doger Bang Firman di Jogja harus kamu cicipi. Tangkapan Layar Instagram @wisnupraganta.

Berlokasi di Jalan Kusbini, Klitren, Kecamatan Gondokusuman, Kota Yogyakarta, sebelah utara Balai Yasa.  

Kalau kamu di Jogja nggak boleh lewatin es doger yang satu ini. Lokasinya berada di sebelah utara Balai Yasa Yogyakarta. 

Es doger ini tidak disajikan di dalam mangkok tapi di dalam gelas minum. 

Terdiri dari roti tawar yang dipotong kotak, ketan hitam, mutiara, agar-agar, dan alpukat. Lalu diberi es, sirup dan susu cokelat.  

Halaman:

Editor: Deasy Rafianty

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x