PBNU RESMI TOLAK KEBIJAKAN JOKOWI, Sekjen Helmy Faishal Zaini: Indonesia Adalah Negara Pancasila!

- 1 Maret 2021, 17:09 WIB
SEKJEN PBNU HA. Helmy Faishal Zaini.*
SEKJEN PBNU HA. Helmy Faishal Zaini.* /NU ONLINE

Maka, setiap peraturan yang dikeluarkan pemerintah dan semua perilaku masyarakat, harus berpedoman dengan nilai-nilai agama.

“Indonesia memang bukan negara agama, tetapi negara yang masyarakatnya beragama,” katanya

Baca Juga: Lewati Masa Kritis Akibat Covid-19, Ashanty Ungkap Kondisi Terkini

“Jadi soal investasi minuman keras ini perlu dipertimbangkan kemudaratannya,” imbuh Helmy.

Jika yang dijadikan pertimbangan adalah kearifan lokal, sebaiknya dialihkan pada produk lain yang tidak tentunya tidak mengandung alkohol.

Miras, tegasnya, lebih banyak dampak negatifnya daripada manfaatnya. Apalagi alkohol diharamkan dalam syariat Islam.

“Dar’ul mafasid muqaddamun ala jalbil mashalih (mencegah kerusakan lebih diutamakan daripada mengambil kebaikan),” bebernya.

“Investasi adalah hal baik. Namun jika investasi itu mengandung unsur mudarat yang lebih membahayakan, maka tentu hal ini dilarang syariat,” tegasnya lagi.

Baca Juga: Asyik, PLN Berikan Diskon untuk Pelanggan 450 VA dan 900 VA, Cek Cara Dapatkannya!

Penolakan ini, kata dia, merupakan bentuk peringatan kepada pemerintah.

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah