Jumlah Pasien Covid-19 di Indonesia Kini Mencapai 1.443.853 Orang, Sebanyak 1.272.958 Orang Sembuh

- 18 Maret 2021, 17:24 WIB
Ilustrasi Corona atau Covid-19
Ilustrasi Corona atau Covid-19 /pixabay.com/geralt

Kemenkes menyebut ada tiga mutasi virus corona yang kini sedang dalam proses pemantauan antara lain B117, P1, dan B1351.

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan akan memperbanyak tes dengan metode pengurutan genom secara keseluruhan (whole genome sequencing/WGS) untuk mendeteksi varian baru virus corona di Indonesia.

Selain itu, pemerintah pusat pun telah memulai program vaksinasi nasional. Sebanyak 188 juta penduduk ditargetkan menerima suntikan vaksin.

Baca Juga: Jokowi Resmikan Dua Bandara Dalam Sehari

Tujuan program vaksinasi adalah menciptakan kekebalan kelompok (herd immunity).***

Halaman:

Editor: Dini Yustiani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah