Menerima Cokelat Saat Valentine? Boleh! Namun Wujud Kasih Sayang Tak Hanya di 14 Februari

- 12 Februari 2022, 10:24 WIB
Berikut ini adalah penjelasan menurut Buya Yahya soal menerima hadiah cokelat Valentine apakah haram atau halal
Berikut ini adalah penjelasan menurut Buya Yahya soal menerima hadiah cokelat Valentine apakah haram atau halal /pixabay.com/ JillWellington

Buya pun mengingatkan agar kaum muda tak ikut merayakan budaya yang bukan berasal dari budaya islam.

Baca Juga: Buya Yahya Menjawab Soal Amalan Sunnah yang Bisa Dikerjakan Saat Bulan Rajab

"Urusan Valentine Day itu adalah bukan budayamu, itu budaya diluar islam," tegasnya.

Hal itu karena kasih sayang sesungguhnya bagi umat muslim adalah kasih sayang yang diajarkan oleh baginda Rasulullah Salallahu a'laihi Wassalam.

"Kasih sayang yang diajarkan baginda nabi, adalah kasih sayang kita sambung dengan nabi. Karena nabi adalah rahmatan lil alamin kasih sayang sedunia," ujar Buya.

Baca Juga: Benarkah KDRT Adalah Aib Rumah Tangga yang Harus Ditutupi? Begini Penjelasan Menurut Buya Yahya

"Karena kasih sayang sesungguhnya, mengajari berkasih sayang dalam perang, mengajari kasih sayang dengan binatang sekalipun," katanya lagi.

Tak hanya dilarang merayakan karena Valentine bukan budaya islam saja, Buya juga mengingatkan kepada para muda mudi untuk membaca asal usul Valentine Day.

"Disamping itu budaya diluar islam, Anda kan bisa baca gimana kisah Valentine Day. Kisah Valentine Day adalah kisah menganggungkan syiar yang bukan syiar agama kita, dan itu adalah kebatilan yang Anda tidak boleh ikut-ikutan," tegas Buya.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat: Ini Penyebab Doa Kita Tertunda Meski Rajin Sholat 5 Waktu

Halaman:

Editor: Asri Aulia Rachmawati

Sumber: Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah