Isu Omicron Menyebar Melalui Chemtrails Bikin Masyarakat Bandung Panik, BMKG Jelaskan Hal Ini

- 17 Februari 2022, 09:25 WIB
Ilustrasi Omicron. Beredar video tentang chemtrails yang disebut disebar lewat pesawat terbang. Video ini telah dinyatakan hoax.
Ilustrasi Omicron. Beredar video tentang chemtrails yang disebut disebar lewat pesawat terbang. Video ini telah dinyatakan hoax. /Pixabay/

Contrails biasanya nampak pada ketinggian 7.000 meter sampai dengan 13.000 meter dengan lapisan oksigen yang sangat tipis.

Kedua, jika terdapat virus SARS-CoV-2 keberadaan sinar ultraviolet (UV) di udara mematikan virus ini sehingga tidak dapat menyebar secara luas dan sampai ke permukaan.

Dari penjelasan BMKG tersebut, dapat disimpulkan bahwa chemtrails dan penyebaran Omicron merupakan informasi yang tak tepat dan dibuat untuk menciptakan keresahan masyarakat.***

Halaman:

Editor: Dini Yustiani

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah