Nasi Bungkus Menjadi 1 Dari 3 Alasan Penyebab Gagalnya Gerakan 30 September 1965

- 28 September 2020, 18:24 WIB
tangkapan layar film G30S PKI
tangkapan layar film G30S PKI /JurnalGaya/tangkapan layar film G30S PKI/net/

Selain itu, ada sekitar 2.000 Sukarewan yang dilatih PKI di Lubang buaya untuk memperkuat pasukan yang ada.

Namun Faktanya jauh berbeda, sehingga gerakan tersebut dengan cepat dapat dipatahkan oleh pasukan Mayor Jenderal Soeharto yang terdiri dari pasukan kostrad dan RPKAD.

Baca Juga: BMKG Ingatkan 3 Hari ke Depan Hujan Lebat, Kilat dan Angin Kencang Masih Mengancam

Pasukan Cakrabirawa hanya berkekuatan 60 personil yang ikut serta. Lalu pasukan dari Batalyon 530 dan 454 yang masing masing berkekuatan 500, dan kedua batalyon ini pun kembali bergabung ke kostrad.

Sementara pasukan PGT tidak ada, dan keberadaan 700 personil dari Pasukan Pertahanan Pangkalan (PPP) juga tidak sepenuhnya mendukung gerakan tersebut.

Nah, itu tadi tiga alasan kenapa gerakan 30 September 1945 akhirnya bisa ditumbangkan dalam waktu singkat***

Halaman:

Editor: Gayatri Pinandito


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x