Tips Mengetahui Kulit Sensitif, Mengatasi Faktor Penyebabnya, dan Cara Ampuh Mengatasinya

- 3 Juni 2022, 08:42 WIB
Ilustrasi kulit sensitif.*
Ilustrasi kulit sensitif.* /PIXABAY/

JURNAL GAYA - Merawat Kulit sensitif memang sangat tricky. Susah-susah gampang memilih produk skin care yang sesuai untuk kulit sensitif.

Alih-alih menjadi baik, ketika menerapkan produk pada kulit sensitif, tidak menutup kemungkinan akan bereaksi sebaliknya.

Salah menerapkan produk skin care pada kulit sensitif, bukan malah membaik, justru akan mendatangkan reaksi berlebihan.

Salah satu reaksi yang sering dialami oleh pemilik kulit sensitif yaitu jerawat, kulit kemerahan, gatal, perih serta kulit tersengat.

Baca Juga: Postingan Terbaru Athalia Praratya Untuk Anaknya Eril Buat Warga Netizen +62 Turut Berduka

Lalu bagaimana caranya kita dapat mencoba produk skincare pada kulit sensitif? Simak artikel berikut ini.

Diambil Jurnal Gaya dari berbagai sumber, cara mengetahui cocok tidaknya suatu produk bereaksi pada kulit sensitif yaitu dengan mencobanya pada kulit di bagian belakang telinga.

Apabila muncul reaksi pada kulit setelah mengoleskannya, kemungkinan besar anda memiliki kulit sensitif.

Baca Juga: Jadwal PPDB JATIM 2022 dari Latihan Pendaftaran Hingga Kapan Waktu Daftar Ulang

Halaman:

Editor: Juniar Rodianur

Sumber: YouTube hellosehat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x