4 Manfaat Daun Temurui Bagi Kesehatan, Salah Satunya Untuk Atasi Rambut Rontok

- 24 September 2020, 15:25 WIB
selain lazim digunakan sebagai bumbu, daun temurui atau daun kari juga punya manfaat kuat kesehatan tubuh
selain lazim digunakan sebagai bumbu, daun temurui atau daun kari juga punya manfaat kuat kesehatan tubuh /JurnalGaya/denny suryadharma/denny suryadharma

Nah, di himpun JurnalGaya.com dari berbagai sumber ternyata daun temurui ini juga punya manfaat bagi kesehatan tubuh selain digunakan sebagai bumbu sejak dulu kala.

Apa saja ya, manfaat dari daun yang jika dimakan mentah ini punya rasa asam dan sedikit pahit ini buat kesehatan kita simak penelusurannya di bawah ini yah.

 

Baca Juga: BLACKPINK dan PUBG Mobile Ungkap Detail Kolaborasi, Jadi Ini, Ya?

 

Baca Juga: Via Vallen Bikin Konser Virtual Nanti Malam, Siapkan Banyak Perhiasan

 

1. Anti Oksidan

Sebuah penelitian yang dilakukan India mengungkap jika daun ini temurui ini adalah sumber anti oksidan yang baik. Kaya akan vitamin A, B, C dan E dan banyak mengandung senyawa tumbuhan seperti alkaloid, glikosida dan fenolik.

Selain itu, temurui ini juga mengandung anti oksidan seperti Linaloo, aplha-ternene, myrcene, mahanimbine, caryophyllene, murrayanol, hingga alpha-terpinen yang berfungsi untuk menangkal radikal bebasa dan mencegah berbagai penyakit.

Halaman:

Editor: Gayatri Pinandito


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x