Rahasia Cantik Alami: 10 Tips Ampuh untuk Kulit Sehat dan Tubuh Bugar Yuk, Mulai Lakukan Hari Ini!

- 26 Juni 2024, 15:12 WIB
Rahasia Cantik Alami: 10 Tips Ampuh untuk Kulit Sehat dan Tubuh Bugar Yuk, Mulai Lakukan Hari Ini!
Rahasia Cantik Alami: 10 Tips Ampuh untuk Kulit Sehat dan Tubuh Bugar Yuk, Mulai Lakukan Hari Ini! /Dwi Ayu Handayani/Freepik

Bersihkan wajah minimal dua kali sehari agar kulit wajah tetap bersih dan terhindar dari jerawat. Lakukan double cleansing untuk hasil yang optimal.

5. Makan makanan sehat dan bergizi

Ilustrasi makanan sehat. 4 Alasan Makan Makanan Sehat.
Ilustrasi makanan sehat. 4 Alasan Makan Makanan Sehat. Pixabay/Pexels

Konsumsi makanan yang berserat seperti sayur dan buah, protein seperti ikan, telur omega, ayam dan daging. Batasi makanan yang digoreng, tepung dan gula.

6. Go Natural, No Junk Food

Cukupi asupan nutrisi dengan berpedoman dasar pola makan sehat. Seperti makanan dari biji-bijian (oatmeal) atau roti gandum, konsumsi buah dan sayuran, hindari lemak jenuh (seperti daging berlemak), usahakan tidak lagi mengkonsumsi junk food atau makanan olahan seperti sosis, nugget, dll. Juga kurangin asupan gula berlebih.

7. Digital Detox

Kurangi penggunaan perangkat digital kamu. Jangan lagi memegang smartphone ketika hendak tidur. Karena radiasi dari perangkat digital itu akan mempengaruhi kualitas tidur dan mengganggu fungsi jaringan atau organ, seperti kulit kemerahan dan rambut rontok. Efek yang lebih parah bisa menyebabkan sindrom radiasi akut.

8. Bersihkan Makeup Sebelum Tidur

Bagi yang terbiasa memakai riasan/ makeup, jangan malas membersihkan wajah, ya! Bila kamu malas, niscaya sisa makeup dan kotoran yang menempel seharian bakal bikin wajah kamu kusam dan berjerawat.

9. Stay Happy

Bahagia adalah obat tak ternilai. Bahagia adalah kunci wajah dan tubuh yang sehat. Buat apa punya wajah cantik, tapi kamu tidak bahagia?

Baca Juga: Staycation Vibes: 6 Kegiatan Seru di Rumah yang Bikin Liburanmu Makin Berkesan! No. 2 Paling Rame

10. Tidur yang Nyenyak

Tidur yang cukup dapat membantu menghilangkan lingkaran hitam di bawah mata. Orang dewasa direntang usia 18-40 tahun membutuhkan waktu tidur 7-8 jam setiap hari. Tidur yang cukup di malam hari akan meregenerasi kulit, tubuh akan memproduksi kolagen kulit agar kulit terlihat lebih sehat.

Yuk, rutinkan 10 tips cantik alami ini!***

Halaman:

Editor: Dini Budiman

Sumber: sugarpop.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah