3 Mobil Saksi Bisu G30S PKI, Dipertahankan Keorsinilannya Oleh Pengelola Museum Penghianatan PKI

- 30 September 2020, 17:41 WIB
Kendaraan dinas Pangkostrad Mayjen Soeharto saat menumpas G30S PKI dipertahankan kerorsinilannya oleh pengelola monumen pancasila sakti
Kendaraan dinas Pangkostrad Mayjen Soeharto saat menumpas G30S PKI dipertahankan kerorsinilannya oleh pengelola monumen pancasila sakti /JurnalGaya/denny suryadharma/

JURNAL GAYA. Kepala Museum Pengkhianatan PKI Letkol Caj (K) Winarsih, membenarkan jika saat ini ada sebagian material dari tiga unit bangunan rumah tinggal yang dijadikan lokasi penculikan dan penyiksaan pahlawan revolusi telah diganti karena sudah dimakan usia.

 

Baca Juga: Kantor Ridwan Kamil Ngungsi ke Depok, Ada Apa?

 

Baca Juga: Link Live Streaming Film Pengkhianatan G30S PKI di TV One Malam Ini

 


Ketiga bangunan tersebut adalah Pos Komando yang digunakan pada 1 Oktober 1965 oleh Pasukan G30S PKI yang bertugas menculik para pahlawan revolusi.

Kemudian bangunan yang dijadikan dapur umum untuk menyediakan kebutuhan logistik Pasukan Pemberontak G30S PKI.

 

Baca Juga: Tok, Lucinta Luna Divonis 1 Tahun 6 Bulan Kurungan dan Denda Rp. 10 Juta

Halaman:

Editor: Gayatri Pinandito

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x